KETIK, SURABAYA – Barista Expat Roasters berhasil mewakili Indonesia di kompetisi ASEAN Barista Team Championship 2024 yang digelar pada 7 dan 8 Maret 2024 mendatang.
Tim Expat. Roasters yang beranggotakan Yande J. Wirawan, I Putu Mahendra Putra, Paula Adinda Agustina Saputri Ngouth, dan Dinda Ayu Rizki akan menampilkan keahlian, keterampilan, dan kreativitas mereka dalam berbagai kategori minuman kopi seperti long black, caffe latte, cappuccino, piccolo latte, filter coffee, dan banyak lagi, termasuk kreasi minuman khas.
Yande J. Wiryawan sebagai Pembimbing Barista, mengungkapkan antusiasmenya terhadap kompetisi yang akan datang. Ia menyatakan, kompetisi ini dirancang untuk mereproduksi tekanan dari apa yang terjadi di balik bar espresso di seluruh dunia. Di bawah tekanan, seorang barista harus bekerja sebagai tim untuk menyampaikan tiga hal yang penting kepada pelanggan kopi.
"Layanan cepat dan presentasi luar
biasa dengan tetap menjaga kualitas dan akurasi. Ini adalah pertunjukan penuh warna dan energik dari bakat dari beberapa Barista terbaik dunia," ucapnya.
Founder dan CEO Expat Roasters Shae Macnamara mengungkapkan tim siap
untuk menunjukkan keterampilan mereka di bawah tekanan.
"Memberikan layanan cepat dan presentasi yang sangat baik dengan tetap menjaga kualitas dan akurasi kualitas penting dalam dunia kopi," ucapnya.
Dirinya sangat bangga barista Expat Roasters mewakili Indonesia di ASEAN Barista Team Championship 2024.
"Acara ini tidak hanya menampilkan keterampilan luar biasa mereka tetapi juga menyoroti kualitas dan inovasi yang dijunjung Expat. Roasterss. Semoga kami sukses di kompetisi ini," pungkasnya. (*)
Top, Barista Expat Roasters Berhasil Wakili Indonesia di ASEAN Barista Team Championship
5 Maret 2024 13:45 5 Mar 2024 13:45
Trend Terkini
3 Nov 2025 19:32
Sang Eksekutor Tambang Ilegal Kini Jabat Kasat Reskrim Polres Nagan Raya
2 Nov 2025 02:29
Proyek Siluman Gentayangan di Nagan Raya, Material Timbun Jalan Nasional
2 Nov 2025 17:12
Thursina Voice IIBS Tampil di Thurvo Mini Concert Ampitheater Shanaya Resort Malang Jelang KICC 2025
5 Nov 2025 18:49
Bupati Cup Halsel 2025: Tendangan Bebas Magis Afdal Bawa Mandaong ke 28 Besar
31 Okt 2025 19:55
Puskesmas Lewidamar Lebak dan Keluarga Pasien Sepakat Saling Memaafkan, Kasus Dugaan Kelalaian Perawatan hingga Meninggal
Tags:
ASEAN Barista Team Championship Expat roasters ASEAN Yande J. Wirawan baristaBaca Juga:
Disnaker Tulungagung Gelar Pelatihan Barbershop hingga Barista, 48 Peserta Siap Mandiri dan ProduktifBaca Juga:
Menlu Sugiono Ajak ASEAN dan Australia Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan PerdamaianBaca Juga:
Jalan Berliku Timor Leste Gabung ASEANBaca Juga:
AMEM ke-43: ASEAN Sepakati Jaringan Listrik Terintegrasi dan Target Energi Terbarukan 2030Baca Juga:
Thailand Setuju Gencatan Senjata dengan Kamboja, Ada Peran TrumpBerita Lainnya oleh Shinta Miranda
30 Oktober 2025 15:28
Banyaknya Keluhan Masyarakat Soal Motor Brebet, DPRD Surabaya Dorong Pertamina Tak Hanya Minta Maaf
29 Oktober 2025 05:15
Pendidikan untuk Siapa? Petani Kedung Cowek Terancam Tergusur Demi Sekolah Rakyat
28 Oktober 2025 21:11
Makna Baru Sumpah Pemuda Menurut Yona Bagus: Gen Z Hadapi Perang Pikiran dan Inovasi
28 Oktober 2025 19:05
Marak Konten Mihol, Pemkot Surabaya Minta Influencer Tak Jadi Corong Iklan
28 Oktober 2025 18:57
Benang Emas, Saat Mesin Jahit Mengubah Nasib Ratusan Warga MBR Surabaya
27 Oktober 2025 16:00
[FOTO] Ketika Spesialis Mall Bangun Rumah Sakit, Begini Tampilan Istimewa Siloam Hospitals Surabaya, Gak Ada Bau Obat!
Trend Terkini
3 Nov 2025 19:32
Sang Eksekutor Tambang Ilegal Kini Jabat Kasat Reskrim Polres Nagan Raya
2 Nov 2025 02:29
Proyek Siluman Gentayangan di Nagan Raya, Material Timbun Jalan Nasional
2 Nov 2025 17:12
Thursina Voice IIBS Tampil di Thurvo Mini Concert Ampitheater Shanaya Resort Malang Jelang KICC 2025
5 Nov 2025 18:49
Bupati Cup Halsel 2025: Tendangan Bebas Magis Afdal Bawa Mandaong ke 28 Besar
31 Okt 2025 19:55
Puskesmas Lewidamar Lebak dan Keluarga Pasien Sepakat Saling Memaafkan, Kasus Dugaan Kelalaian Perawatan hingga Meninggal
