KETIK, SURABAYA – Dalam pertemuan dengan Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah Indar Parawansa sudah meminta doa dan dukungan untuk berkontestasi dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jatim 2024. Namun, ia tidak menyebutkan siapa pendampingnya.
Saat disinggung terkait nama Wakil Gubernur Emil Elestianto Dardak, yKetua PP Muslimat NU itu mengaku masih akan melakukan diskusi dengan Emil.
"Isok ae, nanti tanya Mas Emil dulu rek," kata Khofifah sembari tersenyum dan meninggalkan wartawan, Kamis (7/12/2023).
Dalam menyambut Pilgub Jatim 2024 nanti, Khofifah telah mengantongi rekomendasi dukungan dari Partai Amanat Nasional (PAN) yang disampaikan langsung oleh Ketum PAN Zulkifli Hasan (Zulhas) di Surabaya.
Dalam keterangannya, Zulhas mengaku akan mengajukan kadernya untuk mendampingi Khofifah. (*)
Ditanya Pendampingnya di Pilgub Jatim 2024, Khofifah: Tanya Mas Emil Dulu Rek
7 Desember 2023 13:06 7 Des 2023 13:06
Khofifah Indar Parawansa saat minta doa dan dukungan dirinya maju ke Pilgub 2024 lagi, Kamis (7/12/2023). (Foto: Khaesar/Ketik.co.id)
Trend Terkini
23 Januari 2026 20:25
Pegang Petok D Asli, Warga Melirang Gresik Tetap Diminta Kosongkan Rumah
24 Januari 2026 07:00
Benteng Terakhir: Surat Sakti, Tanggung Jawab Bupati
22 Januari 2026 12:09
Video Warga Diterkam Harimau di Tadu Raya Dipastikan Hoaks
23 Januari 2026 14:18
Alun-Alun Jayandaru Buka Tanggal 27, Internet Gratis Siap Manjakan Publik Sidoarjo
27 Januari 2026 10:09
Dilema Kabel Semrawut, Diskominfo Sleman Pilih Diikat Rapi Ketimbang Tanam Tanah demi Hemat APBD
Tags:
Khofifah Khofifah Indar Parawansa Gubernur Khofifah Ketua Muslimat NU Gubernur Jatim Pilgub 2024 pemilu 2024Baca Juga:
Gubernur Khofifah Ajak Universiti Malaya Kolaborasi Perkuat SDM Jawa TimurBaca Juga:
Gubernur Khofifah Komitmen Tindak Lanjuti Rekomendasi BPK, Perkuat Tata Kelola Pemerintahan dan Kinerja Pelayanan PublikBaca Juga:
Perkuat Ekosistem Pendidikan, Gubernur Khofifah Resmikan Revitalisasi 26 Sekolah di KediriBaca Juga:
Datang ke Kediri, Gubernur Khofifah Dorong Sekolah Jadi Motor Ketahanan PanganBaca Juga:
Gubernur Jatim, Tinjau Lokasi Banjir di Desa Kalianget dan Lubawang SitubondoBerita Lainnya oleh Moch Khaesar
24 Oktober 2025 20:01
Bantu Pembangunan Sumber Daya, UWKS Kerja Sama dengan Dua Daerah
22 Oktober 2025 19:30
Banyak Lansia Alami Osteoartritis Lutut, Ini yang dilakukan Dosen FK Unusa
22 Oktober 2025 19:04
Kasus Pesta Seks di Hotel Ngagel Surabaya, Polisi: Bukan Motif Uang tapi Sensasi dan Kesenangan
20 Oktober 2025 06:05
Restoran Indonesia Ini Jadi Solusi Mencari Makanan Halal di Sydney Australia
19 Oktober 2025 12:38
GEGER! 34 Pria Digerebek Pesta Gay di Hotel Surabaya, Siapa Dalangnya?
